Mau tahu cara melacak hp dengan email di google maps? Jika iya, maka gak perlu khawatir karena kamu bisa simak ulasan artikel ini sampai selesai untuk mengetahui detail informasinya.
Melacak hp memang cukup penting untuk di ketahui, apalagi jika hp yang kamu miliki hilang di curi orang, atau bahkan kita teledor sehingga lupa menyimpannya.
Sayang sekali jika ponsel hilang dibiarkan begitu saja, sehingga hal tersebut justru membuat beberapa pemilik hp merasakan cemas dan panik.
Namun meskipun demikian, kamu harus tetap kalem atau jangan khawatir karena terdapat cara yang bisa kamu lakukan untuk bisa menemukan dan mendapatkan kembali handphone yang kamu miliki. Salah satu cara yang bisa kamu lakukan yaitu dengan melacaknya melalui email di google Maps.
Mungkin kamu sudah tidak asing lagi dengan google Maps. Google Maps adalah salah satu aplikasi peta online yang dapat memungkinkan setiap penggunanya untuk membuat, mencari dan berbagi lokasi.
Dengan hadirnya aplikasi yang satu ini, tidak sedikit orang yang termanjakan dengan kemudahannya untuk melacak lokasi dan bahkan bisa melacak hp hilang sekalipun.
Ada banyak kalangan yang mencari-cari tahu tentang cara melacak hp dengan email di google maps. Nah, jika kamu salah satu orangnya, maka tak perlu khawatir karena kamu bisa ikuti tahapan yang akan kami jelaskan pada artikel kali ini. Kamu hanya perlu menyimak penjelasan selengkapnya ada di bawah ini!
Cara Melacak HP dengan Email di Google Maps
Sebenarnya cara melacak hp dengan email di google maps bisa kamu lakukan dengan mudah. Kamu bisa melacak hp yang hilang dalam kondisi hidup dengan cara berikut ini:
- Langkah pertama yang harus kamu lakukan, silahkan akses android.com/find terlebih dahulu di browser.
- Selanjutnya, silahkan lakukan login ke akun google dengan email yang terhubung pada hp hilang milikmu.
- Jika kamu punya lebih dari satu perangkat, pilih handphone yang hilang di menu pada bagian kiri atas.
- Dan apabila hp yang hilang tersebut memiliki lebih dari satu akun google, maka kamu harus login dengan akun email yahh menjadi profil utama.
- Nah setelah login, maka perangkat yang hilang tersebut akan mendapatkan notifikasi.
- Dengan begitu maka akan muncul info lokasi hp hilang di map yang tertera. Lokasi yang di tunjukkan adalah perkiraan sehingga kemungkinan akurat dan bisa jadi juga tidak akurat.
- Selain lokasi, info mengenai perangkat, aktivitas penggunaan terakhir, sisa daya baterai perangkat, serta nama jaringan seluler atau Wifi yang terhubung juga akan terlihat.
- Kemudian kamu akan mendapatkan perintah jika ho kamu telah di temukan, lalu klik aktifkan kunci dan hapus.
- Jika sudah, pilihlah tindakan yang ingin di lakukan, seperti Putar suara (memutar suara), amankan perangkat (mengunci handphone dengan pin dan sandi), hapus perangkat (menghapus data pada perangkat).
- Nah setelah itu maka kamu bisa mencari ponsel di map lokasi yang di berikan.
- Akhirnya selesai.
Akhir kata
Demikian penjelasan artikel tentang cara melacak hp dengan email di google maps yang salah kami sampaikan dengan baik dan benar.
Semoga ulasan artikel yang kami jabarkan di atas mudah dimengerti dan bisa menuntun kamu untuk menemukan hp yang hilang dengan email di google maps.
Leave a Reply