Cara Menampilkan Notifikasi di atas Layar HP Infinix

Cara Menampilkan Notifikasi di atas Layar HP Infinix

Bagi kamu yang ingin mengetahui cara menampilkan notifikasi di atas layar HP infinix, maka tak perlu khawatir silahkan bisa simak ulasan artikel ini sampai selesai untuk mengetahui detail informasinya.

Perlu kamu tahu, pengaturan notifikasi pada Perangkat Infinix menjadi salah satu bagian penting yang perlu kamu pahami saat memiliki ponsel tersebut.

Nah, salah satu aspek paling penting dari operasional setiap perangkat seluler yaitu pengaturan notifikasi. Oleh karena itu, pada artikel kali ini kami akan membahas cara mengatur notifikasi pada perangkat infinix.

Saat ini, tidak sedikit pengguna perangkat infinix yang mencari tahu cara untuk menampilkan notifikasi di atas layar. Jika kamu salah satu orangnya, maka silahkan bisa simak terus penjelasan artikel ini sampai akhir!

Cara Menampilkan Notifikasi di atas Layar HP Infinix

Sebenarnya, cara menampilkan notifikasi di atas layar HP infinix bisa kamu lakukan dengan mudah dan praktis. Berikut adalah langkah-langkah yang bisa kamu terapkan:

  • Langkah pertama yang harus kamu lakukan yaitu pergi ke aplikasi pengaturan di perangkat infinix yang kamu gunakan.
  • Pada halaman utama pengaturan, silahkan kamu bisa gulir ke bawah dan pilihlah opsi notifikasi atau pemberitahuan.
  • Pada opsi notifikasi atau pemberitahuan, kamu akan menemukan opsi pengaturan notifikasi khusus untuk aplikasi tertentu.
  • Nah, pada pengaturan notifikasi aplikasi, silahkan kamu bisa mengaktifkan atau menonaktifkan notifikasi, menyesuaikan suara atau getar notifikasi, dan mengatur tampilan notifikasi di layar kunci.
  • Karena kamu ingin menampilkan notifikasi di atas layar HP infinix, maka silahkan bisa pilih opsi mengatur tampilan notifikasi.
  • Silahkan kamu bisa sesuaikqn pengaturan notifikasi sesuai preferensi untuk aplikasi yang terdaftar.
  • Jika pengaturan notifikasi sudah selesai dilakukan, dengan begitu kamu akan menerima notifikasi dari aplikasi-aplikasi tersebut sesuai pengaturan yang telah kamu tentukan.
  • Jangan lupa pastikan bahwa kamu telah menyimpan perubahan setelan agar tindakan yang kamu lakukan tetap berlaku.
  • Akhirnya selesai.

Cara Mengatur Notifikasi Aplikasi di HP Infinix

Adapun cara mengatur notifikasi di hp infinix yang bisa kamu pahami. Berikut adalah langkah-langkahnya:

  • Langkah pertama, silahkan buka aplikasi Pengaturan di ponsel Infinix.
  • Selanjutnya gulie ke bawah dan temukan opsi Aplikasi atau Aplikasi dan Pemberitahuan. Silahkan kamu bisa klik opsi ini untuk membuka pengaturan aplikasi.
  • Pada menu aplikasi, terdapat daftar semua apps yang terpasang di infinix tersebut. Silahkan kamu bisa pilih aplikasi yang ingin di atur notifikasinya. Lalu arahkan ke pengaturan spesifik untuk aplikasi tersebut.
  • Pada pengaturan aplikasi, carilah opsi notifikasi atau pemberitahuan. Lalu klik opsi tersebut untuk membuka pengaturan notifikasi aplikasi tersebut.
  • Nah, pada pengaturan notifikasi aplikasi tersebut terdapat berbagai opsi yang dapat kamu setel sesuai preferensi. Beberapa opsi yang umumnya tersedia yaitu:
  1. Aktifkan atau nonaktifkan notifikasi; yang mana pengguna dapat mengubah pengaturan ini untuk memutuskan apakah ingin menerima notifikasi dari aplikasi tersebut atau tidak.
  2. Suara atau getar notifikasi; pada bagian ini kamu dapat memilih suara atau getar yang akan diputar ketika menerima notifikasi dari aplikasi tersebut.
  3. Gaya notifikasi; yang mana kamu bisa dengan bebas memilih gaya atau tampilan notifikasi yang berbeda, seperti notifikasi pop-up atau notifikasi di bilah status.
  4. Prioritas notifikasi; disini pengguna bisa dengan mudah mengatur prioritas notifikasi untuk memastikan bahwa notifikasi penting tetap tampil meskipun ponsel dalam keadaan mode senyap atau mode tidak ganggu.
  5. Tampilan di layar kunci, pada bagian ini kamu dapat mengatur apakah notifikasi dari aplikasi tersebut akan ditampilkan di layar kunci atau tidak.
  • Silahkan kamu bisa mengatur notifikasi sesuai keinginan kamu.
  • Jika sudah mengaturnya, langsung saja klik tombol kembali untuk keluar dari pengaturan aplikasi.
  • Selesai.

Akhir kata

Demikian penjelasan artikel mengenai cara menampilkan notifikasi di atas layar hp infinix yang dapat kami sampaikan dengan sebenar-benarnya. Semoga bermanfaat!