Cara Mendapatkan item Gratis di Roblox Paling Mudah

Cara Mendapatkan item Gratis di Roblox

Bagi kamu yang ingin mengetahui cara mendapatkan item gratis di roblox, maka tak perlu khawatir karena kamu bisa simak ulasan artikel ini sampai selesai untuk mengetahui detail informasinya.

Seperti yang kita ketahui, roblox adalah salah satu platform game online yang saat ini sangat populer di berbagai kalangan. Yang mana game roblox tersebut dapat memungkinkan setiap penggunanya untuk membuat, berbagi, sampai memainkan aneka permainan yang telah dibuat oleh pemain lain.

Jadi dengan memanfaatkan alat pengembangan yang telah disediakan, maka dapat mempermudah setiap penggunanya untuk membuat serta mengedit dunia virtual mereka sendiri.

Selain itu, pada game roblox juga sudah tersedia berbagai jenis item sehingga menjadi salah satu hal yang menarik perhatian para penggunanya. Item tersebut mulai dari animasi karakter, outfit karakter dan masih banyak lagi.

Nah, bagi kamu yang sudah tidak sabar ingin mengetahui cara mendapatkan item gratis tersebut di roblox, yuk bisa simak penjelasan selengkapnya ada di bawah ini!

Cara Mendapatkan item Gratis di Roblox

Ada berbagai cara yang bisa kamu coba untuk mendapatkan item gratis di roblox, diantaranya yakni sebagai berikut:

1. Item gratis di Marketplace catalog

Cara pertama yang bisa kamu coba untuk mendapatkan item gratis di robolx yaitu dengan melalui marketiplace catalog. Berikut adalah langkah-langkahnya:

  • Tahapan awal, silahkan buka website roblox terlebih dahulu di browser perangkat yang kamu gunakan.
  • Setelah itu, silahkan kamu bisa pergi ke menu marketplace.
  • Di sana kamu bisa merubah sorts menjadi price (low to high).
  • Dengan begitu, maka nantinya akan muncul berbagai item gratis yang bisa kamu dapatkan. Kamu bisa klaim sesuai keinginan.
  • Tapi, jika kamu bermain melalui aplikasi roblox itu sendiri, maka kamu bisa melalui menu avatar, kemudian klik marketplace dan lakukan cara yang sama seperti di atas.
  • Selesai.

2. Item gratis melalui UGC

Berbicara tentang UGC, UGC ini adalah singkatan dari User Generated Content. Yang mana, UGC ini adalah sebuah item yang di buat oleh pemain atau development yang biasanya dibagikan dalam sebuah permainan.

Hanya saja, dalam UGC ini biasanya terdapat tantangannya sendiri, misalnya seperti bermain game dalam rentang waktu dan lain sebagainya. Dengan begitu maka kamu akan mendapatkan item roblox dengan gratis.

3. Item gratis melalui kode voucher

Cara terakhir yang bisa kamu coba untuk mendapatkan item gratis di roblox yaitu dengan melalui kode voucher. Karena biasanya roblox itu sendiri akan membagikan kode gratis yang bisa kamu reedem.

Dan biasanya pihak roblox tersebut akan melakukan kolaborasi yang nantinya akan terdapat kode baru yang bisa kamu klaim.

Akan tetapi dibalik itu semua terdapat kelemahan dari cara yang satu ini yaitu di mana setiap kode yang di berikan akan memiliki limit pengguna. Tapi tak perlu khawatir karena limit tersebut tidak terlalu banyak kok.

Oleh karena itu, usahakan tetap terus memantau sosial media agar tidak ketinggalan dan keduluan sama orang lain yaaa!

Akhir kata

Mungkin itulah penjelasan artikel terkait cara mendapatkan item gratis di roblox yang dapat kami sampaikan dengan baik dan benar.

Semoga dengan adanya ulasan artikel di atas dapat memberikan pemahaman kepada kamu yang ingin mendapatkan item gratis di roblox dengan mudah dan cepat.