4 Cara Menghilangkan Goresan di Layar HP yang Paling Ampuh

Cara Menghilangkan Goresan di Layar HP

Apakah kamu ingin mengetahui cara menghilangkan goresan di layar HP? Jika iya maka kamu dapat menyimak penjelasan yang akan kami bagikan di artikel kali ini.

HP merupakan salah satu perangkat yang saat ini hampir semua orang mempunyainya.

Dengan menggunakan perangkat HP tersebut kamu dapat melakukan berbagai macam kegiatan mulai dari bekerja, belajar, bermain game dan yang lain sebagainya.

Tentunya kita sudah tahu bahwa apa yang sering kita gunakan sehari-hari dapat beresiko tergores sekalipun berada di tempat yang aman.

Biasanya HP tergores dapat disebabkan karena benda-benda kecil seperti kunci kendaraan maupun uang koin.

Tidak hanya itu saja HP yang tergores sampai lecet-lecet juga dapat disebabkan karena sering terjatuh.

Nah jika kamu mengalami masalah seperti layar HP yang tergores maka kamu tidak perlu repot-repot untuk datang ke tempat service.

Karena kamu dapat mengatasinya sendiri dengan mencoba salah satu cara yang akan kami bagikan di bawah ini.

Namun sebelum kamu mengetahui caranya pastikan terlebih dahulu Kamu sudah mematikan ponsel dan mengeluarkan baterainya. Jika sudah, yuk langsung saja simak di bawah ini.

Cara Menghilangkan Goresan di Layar HP

Cara Menghilangkan Goresan di Layar HP

Untuk menghilangkan goresan di layar HP dapat dilakukan dengan beberapa cara mudah dan praktis untuk dicoba, berikut ini caranya:

1. Gunakan Pasta Gigi

Cara yang satu ini menjadi salah satu cara yang sangat simpel dan mudah untuk kamu coba.

Katena bahan yang digunakan untuk mengatasinya tidak terlallu sulit untuk dicari.

Nantinya kami menyarankan kamu untuk memilih pasta gigi biasa yang bukan berbahan dasar gel.

Dengan pasta gigi tersebut, kamu cukup mengoleskan ke bahan yang lembut sepertk kapas atau kain berserat lembut.

Setelah itu, tinggal gosok secara perlahan dalam waktu 3-5 meni pada bagian yang lecet pada ponsel kamu.

2. Soda Kue

Kamu bisa memanfaatkan sode kue juga jika ingin menghilangkan baret di layar ponsel.

Cara tetsebut dapat di klaim untuk menghilangkan goresan pada layar ponsel kamu.

Caranya cukup mudah, kamu hanya perlu mencampurkan 1 sendok air dan 1 sendok bubuk soda, kemudian oleskan pada layar ponsel yang terkena goresan.

3. Penghapus

Untuk mengatasi goresan di layar HP dapat di lakukan dengan menggunakan penghapus. Nah, penghapus yang di maksud ini merupakan penghapus yang berbahan karet.

Yang biasanya di gunakan untuk membersihkan goresan tinta maupun pulpen pada sebuah kertas.

Dengan menggosokkan penghapus tersebut pada goresan atau lecet pada layar secara perlahan.

Maka besar kemungkinan dapat menghilangkan goresan tipis yang masih dangkal di layar ponsel.

Jika goresan tinta tersebut cukup dalam, maka ada baiknya kamu tidak perlu mencoba cara yang satu ini.

Karena tentunya cara tersebut tidak akan membantu kamu untuk menghilangkan goresan di layar ponsel.

4. Tutup Goresan Dengan Pelindung Layar

Jika para pengguna tidak ingin mengambil resiko dengan melakukan beberapa metode yang sudah kami sampaikan di atas.

Akan tetapi kamu juga tidak ingin menghabiskan uang untuk memperbaiki goresan tersebut.

Maka kamu dapat mencoba untuk menutupi goresan dengan pelindung layar saja, cara yang satu ini dapat kamu coba jika ingin menjaga layar ponsel agar tidak terjadi keretakan kembali.

Dengan cara tersebutlah goresan kecil pada layar ponsel kamu akan nampak hilang, karena tertutup oleh pelindung layar tersebut.

Kami juga menyarankan kamu untuk memilih pelindung layar yang anti panas dan juga anti patah atau anti rusak.

Akhir Kata

Sekian penjelasan serta informasi yang dapat kami sampaikan mengenai cara menghilangkan goresan di layar HP, semoga cara yang sudah kami sampaikan di atas dapat membantu serta bermanfaat.